Pages

Senin, 10 September 2012

RESEP RAMUAN HERBAL UNTUK MENGOBATI BATUK BERDAHAK (2).

Bahan: 
1.    Bunga dari pohonbelimbing wuluh (Averrhoa belimbi)
2.    Air.
Cara pembuatan ramuan herbal untuk mengobati batuk berdahak:

1.    Rebus denga air secukupnya: segenggam tangan bunga belimbing wuluh dengan api kecil.
2.    Jika sudah mendidih, angkat dan tiriskan
3.    Saring air rebusan, tunggu sampai dingin, ramua herbal siap di gunakan.
Cara pengobatan herbal untuk mengobati batuk berdahak:

1.    Minum ramuan tiga kali sehari,pagi, siang atau sore, dan malam hari.
2.    Ulangi selama beberapa hari, hingga batuk berdahak sembuh.

0 komentar:

Posting Komentar

Comment Please